Resep Pepes Udang Aceh


Bahan-bahannya;

  • 500 gr udang kecil (kalo mau yg besar silahkan)
  • 1 btg serai iris halus (ini gk pake krn gak ada stok)
  • 8 lbr daun jeruk muda iris halus
  • 1 sdm bawang goreng
  • Bumbu Halus
  • 6 bh cabe merah
  • 12 bh cabe rawit (pedas sesuai selera)
  • 3 btr bawang merah (aku pke bawang yg gede)
  • 2 siung bawang putih
  • 2 cm kunyit
  • Aku sunti segenggam
  • daun pisang dan lidi.


Langkah-langkahnya;

  • Lumuri jeruk nipis garam,campur semua bahan tambahkan sedikit minyak sisa goreng bawang, aduk rata.


  • Bungkus dengan daun pisang, sematkan lidi dibagian atas dan bawah lalu panggang di teflon.

Belum ada Komentar untuk "Resep Pepes Udang Aceh"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel